Yogi

Bagian dari seri
Agama Hindu
  • Umat
  • Sejarah
Topik
  • Sejarah
  • Mitologi
  • Kosmologi
  • Dewa-Dewi
Keyakinan
  • Brahman
  • Atman
  • Karmaphala
  • Samsara
  • Moksa
  • Ahimsa
  • Purushartha
  • Maya
Filsafat
Ritual
  •  Portal Hindu
  • l
  • b
  • s

Yogi (sebuah kata yang berasal dari bahasa Sanskerta dalam bentuk feminin Yogini) adalah sebuah istilah untuk pelaku (pria) berbagai bentuk pelatihan spiritual. Dalam Bahasa Indonesia, kata Yogi sendiri lebih sering diartikan sebagai seorang pendeta (pertapa) bangsa Hindu, orang yang mahir yoga dan juga sebagai panggilan seorang ahli (guru) yoga.[1]

Dalam konteks Agama Buddha, yogi digunakan untuk menggambarkan seorang bhikkhu atau pelaku agama yang mengabdikan hidupnya pada kegiatan meditasi. Sebagai contoh, Chatral Rinpoche dari Tibet yang merupakan seorang yogi pengembara yang terkenal.

Naskah Shiva-Samhita menjelaskan yogi sebagai seorang yang mengerti bahwa seluruh alam semesta berada dalam dirinya sendiri, dan dalam Yoga-Shika-Upanishad menjelaskan perbedaan antara dua macam yogi: keduanya menerobos "matahari" (Surya) dengan berbagai teknik yoga, dan mereka yang melalui pintu pembuluh utama (Sushumna Nadi) dan meminum inti sari.[2]

Referensi

  1. ^ "Kamus Besar Bahasa Indonesia". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-08-05. Diakses tanggal 2009-08-18. 
  2. ^ (Inggris) The Shambhala Encyclopedia of Yoga, Shambhala Publications, Boston, 2000 p.350

Pranala luar

  • Yoga/Yoga Tales di Wikibuku
  • l
  • b
  • s
Yogas Klasik
Bhakti yoga · Karma Yoga · Jnana Yoga · Raja Yoga
Yoga lain
Agni Yoga · Anahata Yoga · Anusara Yoga · Artistic Yoga · Ashtanga Vinyasa Yoga · Atma Yoga · Dream Yoga · Hatha yoga · Integral yoga · Kriya yoga · Kundalini yoga · Nada yoga · Natya Yoga · Sahaja Yoga · Sivananda Yoga · Six Yogas of Naropa (Tummo) · Surat Shabd Yoga · Viniyoga · Yantra Yoga · Yoga Nidra
Teks
Bhagavad Gita · Yoga Sutras · Hatha Yoga Pradipika · Gheranda Samhita · Shiva Samhita
Raja Yoga limbs
Yama · Niyama · Asana · Pranayama · Pratyahara · Dharana · Dhyana · Samadhi
Daftar
Sekolah Yoga dan guru mereka · Daftar Hatha yoga postur
Topik terkait
Ayurveda · Chakra · Mantra · Tantra · Vedanta · Yoga sebagai latihan atau sebagai pengobatan alternatif · Nadi
Kategori

Templat:Worship in Hinduism