Burdigalium

Sistem/
Periode
Seri/
Kala
Masa/
Usia
Penanggalan mutlak (Ma)
Kuarter Pleistosen Gelasium younger
Neogen Pliosen Piacenzium 2.58 3.600
Zankleum 3.600 5.333
Miosen Messinium 5.333 7.246
Tortonium 7.246 11.63
Serravalium 11.63 13.82
Langhium 13.82 15.97
Burdigalium 15.97 20.44
Aquitanium 20.44 23.03
Paleogen Oligosen Chattium older
Subdivisi Periode Neogen
menurut ICS, pada Januari 2017.[1]

Burdigalium adalah sub-kala kedua dari kala Miosen, yang dimulai dari 20.4 juta tahun lalu, hingga 15.9 juta tahun lalu. Sub-kala ini dinamai untuk singkapan di wilayah Prancis Bordeaux (Burdigala kuno), terutama untuk faluns de Bordeaux yang mengandung fosil di Cekungan Aquitaine di barat daya Prancis.[2] Sub-kala ini ditentukan dengan kronostratigrafi, tetapi belum memiliki GSSP (Global Boundary Stratotype Sections and Points).[3]

Referensi

  1. ^ "ICS Timescale Chart" (PDF). www.stratigraphy.org. 
  2. ^ Burdigalian Stage – Britannica.
  3. ^ "Geologic TimeScale Foundation - Stratigraphic Information". timescalefoundation.org. Diakses tanggal 2021-08-18. 
Ikon rintisan

Artikel bertopik geokronologi ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s
frontpage hit counter