4 Sehat 5 Sule

4 Sehat 5 Sule
Poster resmi
Genre
  • Drama
  • Komedi
PembuatMNC Pictures
Skenario
  • Fiona Mahdalena
  • Agit Romon
Sutradara
  • Cuk FK
  • Eric Satyo
Pemeran
  • Sule
  • Rizky Febian
  • Putri
  • Enjan
  • Ferdy
  • Boim
  • Aida Demimor
  • Yujeung
  • Putri Una
  • Devina Kirana
  • Wendy Wilson
  • Kimau
  • Azka Dimas
  • Makayla
  • Xavier
  • Aqila Herby
Penggubah lagu temaSiska Syahlita Salman
Lagu pembuka"Kamu, Aku, Kita Semua" oleh Siska Syahlita Salman
Lagu penutup"Kamu, Aku, Kita Semua" oleh Siska Syahlita Salman
Penata musik
  • Niko Nikanor
  • Rico Hutajulu
Negara asalIndonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. musim1
Jmlh. episode27 (daftar episode)
Produksi
Produser eksekutif
  • Sribudi Santoso
  • Yudho Indrowiyono
Produser
  • Harli Rusdiantoro
  • Myrna DP
SinematografiZeta A. Maphilindo
PenyuntingA Tim
Pengaturan kameraMulti-kamera
Durasi48—77 menit
Rumah produksiMNC Pictures
DistributorMNC Media
Rilis asli
JaringanMNCTV
Rilis11 Agustus (2020-08-11) –
8 September 2020 (2020-09-8)

4 Sehat 5 Sule adalah serial televisi Indonesia produksi MNC Pictures yang ditayangkan perdana 11 Agustus 2020 pukul 19.00 WIB di MNCTV.[1] Serial ini disutradarai oleh Cuk FK dan Eric Satyo serta dibintangi oleh Sule, Rizky Febian, Putri Delina, Enjan, dan Ferdy.

Serial ini berkisah tentang kehidupan keluarga besar Sule.[2]

Sinopsis

Banyak kejadian rusuh tapi kocak di keluarga Sule (Sule Sutisna). Bagaimana pun di tengah kesibukannya, Sule berusaha menjadi ayah yang baik bagi anak-anaknya.

Sementara orang-orang di sekitar Sule sibuk mencari istri baru untuk Sule. Masalah yang timbul dalam keluarga dan orang-orang di sekitarnya akan mewarnai setiap episodenya.

Pemeran

Pemeran Peran
Sule Sutisna Sule
Odoh
Rizky Febian Iky
Putri Delina Putri
Enjan Enjan
Ferdy Ferdi
Boim Karman
Aida Demimor Sari
Yujeung Romli
Putri Una Yuyun
Devina Kirana Sheila
Wendy Wilson Tika
Kimau Choki
Azka Dimas Jojo
Makayla Memei
Xavier Boni
Aqila Herby Princess
Bryan Andrew Rino
Angel Tee Angel
Annette Edoarda Rani
Vanessha Laureen N/A
Andro Trinanda Topan
Keterangan
  • N/A : Not Available

Referensi

  1. ^ "4 Sehat 5 Sule, Sitkom Tentang Keluarga Sule Tayang di MNC TV". Celebrity.okezone.com. Diakses tanggal 29 Agustus 2020. 
  2. ^ "Shooting Bareng, Cara Sule Dekat dengan Anak-Anak". Suara.com. Diakses tanggal 29 Agustus 2020. 

Pranala luar

  • (Indonesia) Situs web MNC Pictures
  • 4 Sehat 5 Sule di RCTI+
  • 4 Sehat 5 Sule di Vision+
  • l
  • b
  • s
MNC Pictures
Film
2004
2005
2009
2010
2014
2015
2016
2017
  • Demi Cinta
  • Mars Met Venus (Part Cewe)
  • Mars Met Venus (Part Cowo)
  • Chrisye
2018
2019
2020
2021
2022
  • Srimulat: Hil yang Mustahal - Babak Pertama
2023
  • Kiko in the Deep Sea
Serial web
2019
  • Emma's Little Secret (YouTube)
2020
2021
  • Skripsick: Derita Mahasiswa Abadi (Vision+)
  • Dunia Maya (Vision+)
2022
Serial televisi
2005—2010
  • Awas! Gue Jago Kungfu (Global TV)
  • Mak Comblang (RCTI)
  • Cinderella Bukan Mimpi (Global TV)
  • Milyarder Geser Pager (TPI)
  • Si Entong (TPI)
  • OB (Office Boy) (RCTI)
  • Dewa Asmara Cari Cinta (Global TV)
  • Mukjizat Itu Nyata (RCTI)
  • Cerita Pagi (TPI)
  • Kecil-Kecil Ngobyek (RCTI)
  • Lala (Global TV)
  • Abu dan Nawas (TPI)
  • 1001 Kisah Sungguh Terlalu (TPI)
  • Samsonwati (TPI)
  • Siti Cinderella (TPI)
  • Euis (TPI)
  • Emang Gue Pikirin (RCTI)
  • Si Entong 2 (TPI)
  • Dimas & Raka (Global TV)
  • Komedi Pasar Komplek (Global TV)
  • Jejak Wali Songo (TPI)
  • Akademi Anak Super (TPI)
  • Tinton Super Badminton (TPI)
  • OB Shift 2 (RCTI)
  • Nino Manusia Ikan (TPI)
  • Curhat The Changcuters (RCTI)
  • Status Update (Global TV)
  • The Adventures of Suparman (TPI)
  • Sudah Biasa (TPI)
  • Udin Bui (MNCTV)
2011—2015
2016—2020
2021—2024
Category Kategori